Cara Enable/Aktifkan auto HTTPS di Blogger

Hallo teman-teman,
Biasanya untuk url untuk domain blogspot.com masih default ke HTTP. Jadi untuk memakai url HTTPS kita harus memasukan di browser secara manual. Nah, kali ini kita akan membuat agar blogspot kita menjadi otomatis url nya menjadi HTTPS ketika url dimasukan di browser.
Berikut caranya :

- Masuk ke akun blogger Anda.
- Dibagian kiri pilih setelan/settings lalu basic
- Lihat akan ada pilihan untuk HTTPS (https redirect) dan ubah dari "No" menjadi "Yes".

- Selesai.

Mudah bukan. Sekarang blogspot Anda url nya sudah otomatis menjadi HTTPS. Selamat!

0 Response to "Cara Enable/Aktifkan auto HTTPS di Blogger"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel