Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu

Hallo myfrennss,

Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu

Di bulan terakhir di tahun 2019 ini, saya menyempatkan untuk membagi artikel yaitu Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu File. Artikel ini tercipta karena adanya penerimaan CPNS 2019 yang diadakan oleh pemerintah.

Kaitannya seperti ini, jadi teman saya meminta bantuan saya untuk menggabungkan beberapa file pdf miliknya menjadi satu buah file saja karena tuntutan dari suatu instansi yang dia lamar.

Syaratnya Anda harus mempunyai koneksi internet dan berikut adalah cara-caranya :

Silahkan klik link www.pdfmerge.com maka akan tampil halaman website seperti gambar di bawah ini :

Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu





Di situ ada 4 buah tempat untuk meletakan file pdf Anda, jika Anda ingin menggabungkan lebih dari 4 buah file silahkan klik tanda "+More files".
Silahkan pilih file-file pdf Anda lalu klik Merge files untuk memproses penggabungan file pdf nya.

Apabila proses penggabungan sudah selesai, Anda bisa langsung download.
Demikianlah tutorial Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu. Mudah bukan?....

Semoga Anda terbantu.

0 Response to "Cara Menggabungkan Beberapa File PDF Menjadi Satu"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel